Nuansa Ubud di Malang

Nuansa Ubud di Malang

Ubud Hotel and Cottages ini lokasinya memang agak nylempit dan tidak seperti hotel-hotel lain di Malang yang kebanyakan berlokasi di pinggir jalan protokol. Lokasinya berada di Jalan Bendungan Sigura-gura Barat, No. 6, Sukun, Kota Malang. Daerah Sigura-gura ini memang lebih terkenal dengan daerah kos-kosan karena berada di dekat kawasan kampus.
 
Tapi begitu masuk ke Cottages-nya, kalian akan dikejutkan dengan nuansa Bali. Kalau denger kata Ubud, pasti kan yang dipikiran kita nggak jauh-jauh dari suasana pedesaan, sawah, dingin, dan ada di dataran tinggi. Begitupun dengan Ubud Hotel and Cottages Malang ini juga punya suasana yang identik dengan nuansa Ubud.
 
Ubud Cottages menawarkan beragam tipe kamar, diantaranya Superior, Deluxe, Deluxe Family, Junior Suite, Family Cottages, Executive Family Cottages, Ubud Suite, dan Royal Ubud Suite.
 
Walaupun lokasinya ada di daerah Sigura-gura yang tergolong lokasi yang cukup ramai, tapi suasananya bener-bener tenang dan nggak berisik. Saat kita masuk ke lokasi Cottage, di dekat pintu masuk kita bisa denger alunan musik tradisional Bali, Restaurant, dan Swimming Pool.
Sesampainya di area Cottage Kamu juga bisa jalan-jalan dan menikmati udara Kota Malang yang dinginnya mirip-mirip kayak di Ubud. Apalagi di sekitar kamar cottage juga banyak balai atau saung yang enak buat bersantai sambil minum dan nyemil.
Atau kamu juga bisa nih foto-foto di depan cottages-nya. Pohon-pohon, patung, dan jalan setapaknya emang bikin ngerasa kalau bukan di Malang lho.

Jadi tunggu apalagi, segera booking kamar hotelmu melalui Izystay!








Other Blog
Hotel bernuansa kolonial Belanda di Menteng
Hotel bernuansa kolonial Belanda di Menteng
Thursday, 20 April 2023 10:31 WIB
The Hermitage, a Tribute Portfolio Hotel merupakan hotel mewah bintang 5 dengan sentuhan arsitektural kolonial Belanda. Bangunan Hotel pun masih menempati bangunan kolonial asli.
Paket Isolasi Mandiri mulai dari Rp 1.000.000,- / Malam
Paket Isolasi Mandiri mulai dari Rp 1.000.000,- / Malam
Wednesday, 04 August 2021 14:19 WIB
Kasus Covid - 19 di Indonesia mengalami lonjakan angka penularan yang cukup tinggi sejak awal bulan July 2021. Meskipun kini angka positif Covid - 19 semakin menurun , akan tetapi ada kalanya memang kita wajib menjaga protokol kesehatan.
Ketahui Manfaat Working Space Untuk Kebutuhan Meeting Anda! 
Ketahui Manfaat Working Space Untuk Kebutuhan Meeting Anda! 
Wednesday, 23 February 2022 15:47 WIB
Untuk menunjang kelancaran meeting, pastinya kita membutuhkan suasana yang kondusif disertai fasilitas yang dapat mempermudah penyampaian informasi supaya mudah dipahami oleh peserta rapat, sehingga keberjalanan rapat dapat komunikatif dan efektif.
4 Coffee Shop Hits di Bogor versi IzyStay
4 Coffee Shop Hits di Bogor versi IzyStay
Thursday, 26 January 2023 15:17 WIB
Seiring perkembangan jaman digitalisasi dan era Digital Nomad, ditambah post covid era yang mana mengharuskan para pekerja untuk bekerja dari mana saja, baik di Rumah maupun Coffee shop kekinian yang kian berjamur. Kali ini IzyStay bakal kasih rekomendasi 4 coffee shop di Bogor yang keren banget, yuk kita simak!

Hallo!

Feel free to chat us if you need further information

x
 
We need some information for contact you easily.
Fullname
Mobile Phone Number

Hallo, Can I help you?