Seni Mural di Hotel
By Dheanissa | Thursday, 15 June 2023 14:05 WIB | 590 Views
De Braga by ARTOTEL adalah destinasi hotel dengan gaya yang nyentrik dan bergaya sentuhan mural di dinding maupun tema kamar tiap tipe yang menggabungkan nilai sejarah, suar arsitektur dari harul karya seniman lokal kebanggaan Bandung. 7 seniman kontemporer modern berbakat menanamkan gaya, desain, dan karya seni pribadi mereka di bawah lapisan perak yang sama: Botani. Dikenal sebagai kota bunga dan perkebunan teh & kopi berhektar-hektar di masa lalu, semangat kreatif ini berkolaborasi untuk membawakan Anda perjalanan berseni ke masa lalu.
Lokasi hotel terletak di salah satu kawasan paling bersejarah di Bandung, Jalan Braga dan Asia Afrika, de Braga by ARTOTEL adalah tempat yang sempurna untuk menjelajahi hidangan lokal, mengunjungi tempat wisata, menikmati lingkungan berseni, dan menikmati hiburan yang mengasyikan.
Hotel ini memiliki 4 tipe kamar yaitu, Studio 25, studio 28, studio 35, dan Braga Suites. Juga terdapat ruang meeting baik untuk fromal maupun informal meeting.
Untuk breakfast maupun menikmati santap lainnya bisa di Bistro de Braga, disajikan dengan variasi resep pilihan dan nuansa seni yang menghangatkan hati di sekelilingnya. Berjalan-jalan di balkon taman outdoor Bistro yang sejuk atau bersantai di kolam renang.
Nikmati secangkir kopi seduhan spesial di B10 City Terrace Bar sembari memandangi jalanan Braga di sore hari yang sejuk. Selain kopi adapun minuman seperti cocktails dan mocktails. Anda bisa datang kesini untuk sekedar duduk-duduk manis sambil ngopi, maupun untuk kumpul dengan rekan atau reuni nostalgia diiringi musik live.
Other Blog
Resep Bubur Kacang Hijau Ketan Hitam Ala Izystay
Friday, 26 July 2024 10:40 WIB
Butuh makanan manis tapi dengan rasa kearifan lokal? Bubur kacang hijau ketan hitam jawabannya! Daripada beli di warmindo. Yuk kita coba untuk bikin sendiri di rumah.
Manfaat Stretching bagi Tubuh dan Mental
Thursday, 02 February 2023 13:26 WIB
Tahukah kamu Stretching atau peregangan otot tidak hanya bermanfaat dilakukan sebelum olahraga, tapi juga bisa dilakukan di sela-sela kegiatan sehari-hari atau ketika sedang bekerja di kantor saat tubuh mulai merasa kaku dan pegal.
Stretching atau yang kerap juga disebut pemanasan merupakan Gerakan untuk mempersiapkan otot tubuh sebelum melakukan gerakan yang lebih intens agar tidak mengalami cedera.
5 Wisata Edukasi Bandung yang Wajib Dikunjungi, Inspiratif dan Ramah bagi Anak
Wednesday, 09 February 2022 09:23 WIB
Berlibur ke Kota Bandung, bisa jadi pilihan yang tepat bagi kamu yang sedang berlibur on a budget bersama orang-orang terkasih. Kali ini Izystay akan memberikan destinasi wisata edukasi di Bandung yang patut Anda kunjungi bersama anak-anak. Dari wisata alam, wisata kuliner dan wisata belanja hingga wisata edukasi.
Wisata Jungle Milk Lembang, Bandung
Saturday, 10 April 2021 01:46 WIB
Jungle Milk adalah kawasan seluas 25 hektar yang berlokasi di dekat Gunung Tangkuban Perahu, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat. Tempat ini menawarkan aktifitas camping dan piknik privat serta atraksi wisata lainnya yang berada di tengah hutan. Menurut Astrid owner sekaligus pengelola Jungle Milk, lahan yang saat ini ia gunakan sudah dikelola selama 18 tahun. Awalnya tempat ini merupakan tempat penangkaran kuda dan sapi, lalu pada awal tahun 2021 tempat ini berubah menjadi salah satu tempat wisata di Lembang, Bandung.